Kategori: Opini

Tanggung Jawab Konstitusional Baitul Mal

Oleh Arif ArhamUUD 1945, dalam Pasal 34 Ayat 1, mengamanahkan “Fakir miskin dan anak-anak telantar dipelihara oleh Negara." Artinya, tanggung jawab membantu kaum dhuafa bukan pada orang-seorang, tapi pada penyelenggara negara, baik le...

Zakat Produktif dan Pengendalian Inflasi

Oleh Arif Arham(Amil Baitul Mal Aceh)Pemerintah secara reguler mengadakan rapat koordinasi pengendalian inflasi yang dipimpin Menteri Dalam Negeri. Rapat ini diikuti seluruh pemerintah di tingkat provinsi dan kabupaten/kota. Di A...

Kewenangan Perwalian Baitul Mal

Oleh: Sayed Muhammad Husen Kewenangan plus yang dimiliki Baitul Mal Aceh (BMA) dibandingkan BAZNAS (di luar Aceh) adalah menjadi wali anak yatim/yatim piatu dan wali pengawas terhadap wali. Kewenangan lainnnya adalah mengelola w...

Pemetaan Wakaf

Oleh Arif Arham (Amil Baitul Mal Aceh) Dalam Islam, wakaf merupakan ibadah sosial yang sangat dianjurkan. Pahala berwakaf akan terus ada walau wakif (orang yang berwakaf) sudah wafat. Tapi, pahala akan lebih besar jika aset...

Bank Digital untuk Layani Mustahik

Oleh Arif Arham(Baitul Mal Aceh) Bank digital adalah bank yang memberi layanan perbankan melalui saluran elektronik, seperti internet, perangkat seluler, dan ATM. Ini memungkinkan orang untuk membuka akun bank, menabung, melakuk...

Intervensi BMA untuk Wakaf

Oleh Arif Arham(Amil Baitul Mal Aceh)Wakaf menjadi topik yang semakin sering dibicarakan dalam beberapa tahun terakhir. Pembicaraannya berfokus pada pendayagunaan harta wakaf untuk tujuan produktif, seperti investa...

Menjadikan Baitul Mal Lebih Baik

Oleh Arif ArhamBaitul Mal, baik di tingkat provinsi atau kabupaten/kota,  merupakan lembaga yang bertanggung jawab dalam menghimpun dan menyalurkan dana zakat dan infak, serta membina nazhir w...

Doa Amil Kepada Muzakki

Oleh Dr. Abdul Rani Usman, M.Si, Anggota Badan BMAFirman Allah: Ambillah zakat dari harta mereka, guna membersihkan dan menyucikan mereka dan berdoalah untuk mereka. Sesungguhnya doamu itu (menumbu...

Zakat untuk Pendidikan Vokasi

Oleh Arif Arham(Amil Baitul Mal Aceh)Keluarga miskin mengalami kesulitan dalam meningkatkan taraf hidupnya karena tidak memiliki kapasitas yang memadai. Salah-satu penyebabnya adalah akses yang terbatas pada pendidikan...